Friday, September 12, 2008

curhat

Kisahku di Sedayu


Menghadapi Jumbara PMR tahun ini begitu melelahkan. Sampai-sampai kami mengorbankan waktu liburan dua minggu untuk latihan rutin; dari pagi sampai sore. Tapi,rasa lelah itu hilang seketika, ketika melihat wajah-wajah yang penuh semangat dari anak-anak PMR sekolah lain.Banyak sekali yang kami rasakan; baik suka maupun duka pad saat latihan.
Hari H pun telah tiba. pada tanggal 4 Juli 2008, kami berangkat menuju desa Sedayu untuk berjuang semaksimal mungkin. Denagan bekal kemauan dan ilmu yang kami miliki, kami berjalan dengan langkah mantap. Kami ber-17 belas orang berangkat dengan menggunakan mobil dan Van untuk tempat barang-barang kami. Kami optimis, kami bisa membawa pulang prestasi yang baik. Sesampai di sana, salah satu orang dari kami mendaftar ulang camp fee dan mendapatkan tempat camp no.21; tepatnya di pojok sendiri. Lokasinya cukup jauh. untuk menuju camp, kami melalui jalan kasar dan menanjak. Jadi, kalau mau ke camp harus naik bukit dulu .Sebuah perjalanan yang melelahkan.
Hari pertama di perkemahan; sesudah kami selesai mendirikan tenda dan membuat stand, kami makan siang dengan lauk seadanya. Maklumlah untuk makan kami harus masak sendiri dengan kompor. So, it's no problem. Lalu, dua orang pergi ke lokasi lomba poster dan artikel bahasa Inggris. Ternyata kami terlambat 30 menit. Mlam hari, kami mengikuti lomba paduan suara di lokasi yang sama; yakni, di SD Bandar 01. Anak-anak PMR kita paling semangat. Sementara itu di BUPER, diadakan lomba kreasi seni tingkat SMP.
Hari kedua di....
Tanggal 6 Juli, kami kembali ke kota tercinta. WELCOME TO SMK 1 BATANG...

No comments: